
Hari Raya Saraswati Merupakan Hari turunnya ilmu pengetahuan ,maka bersama ini Aparatur desa Satra mengadakan sembahyang bersama yang dihadiri oleh Babinkamtibmas,BPD,LPM,Prangkat Desa dan Tokoh - Tokoh Masyarakat Lainnya.Dalam kesempatan itu pula Perbekel Desa Satra merasa bersyukur karena acara persembahyangan bersama dapat berjalan dengan lancar.Dan diharapkan kebersamaan ini dapat di tingkatkan ditahun -tahun berikutnya.